Download Soal dan Jawaban PAS/UAS B INDONESIA Kelas 9 Semester 1 SMP/MTs Kurikulum 2013 TP 2020/2021
Berilah Tanda Silang Pada Huruf A, B, C, atau D yang dianggap benar !!
- A. Setelah pergi kursus, ia pulang, lalu ia membantu ibunya memasak lalu
ada temanya datang lalu ia menemui temanya lalu ia mengobrol sampai sore hari.
- B. Sepulang dari kursus, ia membantu ibu memasak. T ak lama kemudian, temannya datang, ia pun menemui temanya dan ngobrol sampe sore
- C. Sebelum pulang dari kursus, ia membantu ibunya memasak, kemudian temanya datang. Ia pun menemui temanya itu kemudian mereka ngobrol dengan temanya sampai sore
- D. Setelah selesai kursus, ia pulang, lalu ia membantu ibunya memasak setelah itu ada temannya datang lalu ia menemui temannya kemudian ia ngobrol sampai sore.
Setelah sebelumnya dua kawanku secara bergantian telah menyelesaikan pembagian tugas membuka jalan. Ya, ini kesepakatan kami; yang terdepan membuka jalan, di tengah membawa ransel berisi makanan, sedang yang paling belakang membawa matras. Dan ini dilakukan secara bergantian.
Sudut pandang kutipan cerpen tersebut adalah …
- A. Orang
pertama pelaku utama
- B. Orang ketiga pengamat
- C. Orang ketiga serba tahu
- D. Orang pertama pelaku sampingan
Yang selalu ingin mengembang
Selalu mekar sepanjang musim atau kemarau
Tak peduli musim basah
Jadilah kau bunga
Yang tumbuh pada setiap hati Yang tegar walau dalam belukar Tumbuhlah,
Berkembanglah,
Dimanapun engkau ditaburkan
Suasana puisi tersebut menggambarkan …
- A. Tegar
- B. Gembira
- C. Ceria
- D. Semangat
- A. Mendorong setiap orang untuk selalu ikhlas, bekerja keras dan tahan uji
- B. Memberikan semangat agar pantang menyerah, penuh kasih dan percaya diri
- C. Mendorong setiap orang untuk selalu peduli, percaya diri dan adaptif
- D. Mengajar untuk maju, tahan uji, punya semangat hidup dan adaptif.
Tema dari kutipan seperti di atas adalah …
- A. Pekerjaan Gita
- B. Mengisi waktu
- C. Anak rajin
- D. Membantu ibu
- A. Mengetahui tempat penjualan buku
- B. Mengetahui kelebihan dan kekurangan buku
- C. Mengetahui judul-judul buku yang bagus
- D. Mengetahui diskon harga buku
- A. Kami menyampaikan banyak-banyak terima kasih.
- B. Kami sedang belajar kelompok
- C. Para guru-guru sedang rapat
- D. Untuk supaya menyingkat waktu dan tempat, kami haturkan
- A. Bersajak a-b-a-b
- B. Ada isi dan sampiran
- C. Semua baris adalah isi
- D. Jumlah bait bebas
Sumbawa Besar dgn Bus Karya Jaya Hub. Jl. Raya T erboyo 3 Ph. 6584040 Jl. MT . Haryono 131 Jl. G. Mada 87A Smg.
Iklan di atas termasuk iklan . . . . .
- A. Penawaran
- B. Pengumuman
- C. Permintaan
- D. Keluarga
Lowongan
Dicari Guru privat SMP umur maksimal 30 tahun
Lamaran datang langsung ke perum. Bumi Singkil Permai Sunggingan Boyolali Blok C1 No. 21.
Jika iklan di atas dijadikan iklan baris akan menjadi . . . . .
- A. Dcr. Guru Pvt SMP. Max th. 30 dtg. lgs. Ke Perum Bumi Singkil Permai Boyolali
- B. Dcr. Guru Pvt umur Max 30 th. dtg. lgs. kse Bumi Singkil Permai Sunggingan-Boyolali Blok C1 No. 21
- C. Dcr. Guru Pvt umur Max 30 th. dtg. lgs. Perum Bumi Singkil Permai Sunggingan-Boyolali Blok C1 No. 21
- D. Guru Pvt. Umur max 30 th. Dtg. lgs. ke Bumi Singkil Permai Boyolali
Penyiar : “ Apa merk dagang yang anda berikan untuk produk Anda ini?”
Bapak Sugiyo : “ Saya memberi nama Gula Semut.”
Penyiar : “ Unik sekali nama yang Anda berikan.”
Bapak Sugiyo : “ Iya, karena bentuk gula ini berwujud butiran-butiran halus, serupa tumpukan semut. Saya memilih kata semut agar mudah diingat orang.”
Kalimat yang menceritakan peristiwa tentang . . . . .
- A. Apa merk dagang yang anda berikan untuk produk Anda ini?
- B. Saya memberi nama gula semut
- C. Unik sekali nama yang Anda berikan
- D. Iya, karena bentuk gula ini berbentuk butiran-butiran halus, serupa tumpukan semut. Saya memilih nama semut agar diingat semua orang.
- A. Laporan yang membuat masyarakat resah
- B. Laporan yang sesuai dengan keinginan dirinya sendiri
- C. Laporan yang aktual
- D. Laporan yang menggunakan makna konotatif
- International Institute Pusat Pendidikan dan Pelatihan Hote l dan Kapal Pesiar Internasional
- “Ingin kerja dengan penghasilan 8-40 juta/ bulan? Dan sambil berkeliling dunia?”
- Bergabunglah segera dengan kami!
- Pelayanan kami sangat memuaskan
- Program D1 dengan biaya 10 juta
- Kantor pusat Jl. Nogorojo No. 9 Gowok Kompleks Polri Catur Tunggal Depok Sleman Jogjakarta
- A. 1
- B. 2
- C. 3
- D. 4
Kemerdekaan bangsa ini tak akan berarti jika rakyatnya tak merasakan kesejahteraan.
Komentar : Pendapat yang bagus, kepentingan dan kesejahteraan rakyat harus diletakkan di atas kepentingan golongan.
Komentar yang disampaikan terhadap pendapat narasumber tersebut menandakan bahwa sikap pemberi komentar adalah . . . . .
- A.
Menolak
- B. Menyanggah
- C. Sepakat
- D. Berseberangan
Komentar : ……………………………………………………………………………
Komentar yang menyanggah pendapat narasumber adalah . . . . .
- A. Saya sepakat, karena anggaran untuk subsidi bisa dialihkan untuk memenuhi kebutuhan rakyat seperti kesehatan, pendidikan dan lain-lain.
- B. Sebaiknya program itu disosialisasikan dulu kepada rakyat agar memahami permasalahannya sehingga program berjalan lancar.
- C. Percuma saja menghambur-hamburkan anggaran
untuk membagi-bagikan kompor gas gratis karena gasnya langka dipasarkan
- D. Pada awalnya tentu bergejolak namun jika semua unsur mendukung program ini, maka hasilnya akan dirasakan oleh semuanya.
Artikel Terkait :
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS B INDONESIA KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS B INGGRIS KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS IPA KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS IPS KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS MATEMATIKA KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS PAI KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS PJOK KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS PKn KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS SBK KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
- SOAL & JAWABAN PAS/UAS TIK KELAS 9 SEMESTER 1 KURIKULUM 2013
Keterangan : Jika terdapat ketidaksesuaian pada Contoh Soal PAS/UAS B INDONESIA Kelas 9 Semester 1 SMP/MTs Kurikulum 2013 diatas, silahkan sesuaikan dengan Standar dan Prosedur serta kebijakan di masing-masing Sekolahnya.
Posting Komentar untuk "Download Soal dan Jawaban PAS/UAS B INDONESIA Kelas 9 Semester 1 SMP/MTs Kurikulum 2013 TP 2020/2021"